Anggota Polsek Batujaya menyampaikan himbauan Kamtibmas dan Stop Judi Online kepada masyarakat

    Anggota Polsek Batujaya menyampaikan himbauan Kamtibmas dan Stop Judi Online kepada masyarakat

    Polsek Batujaya Polres Karawang Polda Jabar, Anggota Polsek Batujaya Polres Karawang Polda Jabar Aiptu Dadang Suhendar bersama Brigadir Sholihin Sambangi Masyarakat Desa Segaran guna mengajak untuk menjaga Keamanan dan Ketertiban serta Kondusifitas di lingkungan masyarakat khususnya di Wilayah Hukum Polsek Batujaya serta menyampaikan arahan dan himbauan Stop Judi Online. Minggu (15/12/2024)

    Anggota Polsek Batujaya melaksanakan Sambang dan Silaturahmi kepada Masyarakat guna memberikan Arahan dan Himbauan kepada Masyarakat.

    Pada Arahan dan Himbauannya, Anggota Polsek Batujaya mengajak masyarakat untuk menjaga Keamanan dan Ketertiban serta Kondusifitas dilingkungan Masyarakat Khususnya di wilayah hukum Polsek Batujaya. Jelasnya 

    Dikatakan juga kepada Masyarakat agar segera berkoordinasi dengan pihak kepolisian ketika terjadi GU Kamtibmas atau Kriminalisasi diwilayahnya khususnya di Wilayah Hukum Polsek Batujaya. Sambungnya

    Dikatakan juga kepada masyarakat agar tidak terlibat dalam kegiatan Judi Online Karena tidak akan merugikan diri sendiri, Judi Online tidak akan membuat kita kaya yang ada hanya membuat kehidupan kita akan semakin susah. Tegasnya

    Kapolres Karawang AKBP Edwar Zulkarnain, S.I.K., S.H., M.H. melalui Kapolsek Batujaya Akp H. Ruslani, S.H. mengatakan "bahwa kegiatan tersebut adalah bentuk Sinergitas untuk menciptakan Keamanan dan Ketertiban serta Kondusifitas dilingkungan masyarakat" Terangnya

    Dikatakan juga Tidak hanya melaksanakan tugas Kepolisian seperti Patroli, namun melaksanakan tugas Kepolisian seperti mengajak masyarakat untuk ikut serta dalam Menjaga Kamtibmas di lingkungan masyarakat seperti yang dilakukan oleh Anggota Polsek Batujaya. Pamungkas 

    Polres Karawang_AKBP Edwar Zulkarnain, S.I.K., S.H., M.H.

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    sinergitas TNI-Polri, Kapolsek Cibuaya melaksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Polsek Tirtajaya melaksanakan Patroli...

    Berita terkait

    Guna Persempit gerak pelaku tindak pidana, polsek tempuran polres karawang. Rutin periksa fasilitas perbankan di wilayah hukumnya. 
    Anggota Polsek Batujaya sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Scurity Bank BRI Unit Batujaya
    Bhabinkamtibmas Desa Segaran Mengikuti Rapat Minggon tingkat Desa di Kantor Desa Segaran 
    Berantas Pelaku Pembuat Guan Kamtibmas di Perbatasan Wilayah Hukum Polsek Tempuran, Paska Pilkada Personil Laksanakan Patroli Presisi  
    Cegah Judi Online, Personil Reskrim Polsek Klari Lakukan Sosialisasi Ke Warga
    Sampaikan pesan kamtibmas kepada petugas dan masyarakat. Patroli prekat di Objek vital di Wilayah Hukum Polsek Tempuran. 
    Sambang Desa Kanit Binmas Berikan Himbauan Kamtibmas Kepada Warga Masyarakat Desa Binaan
    Rutin Sampaikan Pesan Kepada Security Perbankan. Guna Tetap Waspada terhadap pelaku tindak Pidana Di wilayah hukum Polsek Tempuran. 
    Guna Persempit gerak pelaku tindak pidana, Polsek tempuran polres karawang rutin periksa fasilitas perbankan di wilayah hukumnya. 
    Kapolsek Batujaya menerima kunjungan Danramil Batujaya untuk Wujudkan Sinegritas TNI-Polri
    Personel Polsek Lemahabang Sosialisasikan Layanan Call Center 110 Di SPBU
    Kegiatan Sosialisasi Bhabinkamtibmas, Edukasi TPPO Kepada Warga Pangkalan
    Melalui Bhabinkamtibmas, Polres Karawang Sosialisasi LAPOR PAK KAPOLRES KARAWANG
    Anggota Polsek Batujaya Ngawangkong bersama Masyarakat Desa Batujaya di Pos kamling Presisi
    Patroli Dialogis Bhabinkamtibmas Polsek Lemahabang  Bersama Tokoh Masyarakat Imbaukan Cegah TPPO

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Program Ketahanan Pangan,  Zona Bakamla Tengah Tanam 10.000 Bibit Cabai
    Kapolsek Kotabaru Pimpin Pelaksanaan Apel KRYD Malam Minggu Berikan Arahan Kepada Anggota