PAM Giat masyarakat Lokal, anggota Polsek Cibuaya melaksanakan patroli dialogis dan himbauan kamtibmas di Hajatan Warga

    PAM Giat masyarakat Lokal, anggota Polsek Cibuaya melaksanakan patroli dialogis dan himbauan kamtibmas di Hajatan Warga

    PAM Giat masyarakat Lokal, anggota Polsek Cibuaya melaksanakan patroli dialogis dan himbauan kamtibmas di Hajatan Warga

    Karawang - Kanit Binmas Polsek Cibuaya Polres Karawang, Bripka Tono Wartono melaksanakan kegiatan patroli dialogis dan pengamanan hajatan warga masyarakat di desa Cibuaya Kec. Cibuaya , Selasa (12/11/2024).

    Kegiatan Patroli dialogis dan pendekatan masyarakat melalui kegiatan sosial ataupun kegiatan lainnya merupakan salah satu bentuk nyata dari program Quick Win dan program Transormasi Polri Presisi. Dalam kegiatan tersebut, Bhabinkamtibmas menghimbau agar warga yang menonton ataupun menghadiri acara hajatan tersebut tetap menjaga kamtibmas agar acara Hajatan tersebut bisa berjalan aman dan kondusif.

    "Jika ada gangguan kamtibmas ataupun informasi terkait kamtibmas, warga masyarakat jangan segan-segan untuk melapor ke polsek setempat atau sekarang bisa langsung lapor melalui chat Whatapps ke nomor Lapor pak Kapolsek ataupun Lapor Pak Kapolres" ujar Bripka Tono.

    Selain itu, dirinya juga menghimbau kepada warga tersebut agar menghindari atau tidak menanggapi Berita-berita yang belum tau kebenaranya baik dari media sosial, eloktronik dan media cetak, hoax yang dapat menimbulkan potensi konflik di tengah-tengah masyarakat.

    Bripka Tono juga mengingatkan kepada warga masyarakat agar bijak menggunakan media sosial dan tidak mudah percaya begitu saja terhadap berita yang ada di sosial media, karena beritanya belum tentu benar atau yang sering kali disebut Hoax.

    Banyak kalangan atau pihak, sekarang ini semakin gencar mendeklarasikan masyarakat anti hoax, khususnya di media sosial itu merupakan hal yang positif. Akibat yang ditimbulkan berita hoax memang sangat besar pengaruhnya, jika tidak di sikapi dengan bijak.

    “Oleh karena itu, kami ingin juga berkontribusi secara nyata dalam bentuk memberikan himbauan dan bantuan langsung kepada masyarakat dengan tujuan yang sama, ” lanjutnya menambahkan 

    Kapolres Karawang_ AKBP EDWAR ZULKARNAIN, S.I.K., S.H., M.H.

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Batujaya melaksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Rutin Sampaikan Pesan Kepada Security Perbankan....

    Berita terkait

    Sampaikan pesan kamtibmas kepada petugas dan masyarakat. Patroli prekat di Objek vital di Wilayah Hukum Polsek Tempuran. 
    Guna Ciptakan Cooling System. Personil Polsek Tempuran. Sambangi Masyarakat Binaannya melalui Patroli Dialogis Menjelang Pilkada Serentak 2024 . 
    Guna Terciptanya Lingkungan yang sadar Kamtibmas. Ajak dan Himbau Anak muda nongkrong Polisi Polsek Tempuran Polres Karawang. 
    Menjaga Lingkungan Yang Bersih,  Bhabinkamtibmas Bersama Warga Laksanakan Kerja bakti
    Hancurkan Ruang Gerak Pelaku Kriminal. Personil Polsek Tempuran Polres Karawang Rutinkan Patroli Perbatasan wilayah hukumnya.
    Sampaikan pesan kamtibmas kepada petugas dan masyarakat. Patroli prekat di Objek vital di Wilayah Hukum Polsek Tempuran. 
    Anggota Polsek Tirtajaya Melaksanakan Patroli Dialogis serta Sambangi Tukang Ojek Pangkalan
    Guna Terciptanya Lingkungan yang sadar Kamtibmas. Ajak dan Himbau Anak muda nongkrong Polisi Polsek Tempuran Polres Karawang. 
    Personel Polsek Lemahabang Gelar Patroli Mantap Praja Jelang Pilkada Karawang 2024 Aman, Damai Dan Kondusif
    Polsek Pangkalan Cek Keamanan Objek Vital saat Gelar Patroli Perbankan
    Personel Polsek Lemahabang Sosialisasikan Layanan Call Center 110 Di SPBU
    Kegiatan Sosialisasi Bhabinkamtibmas, Edukasi TPPO Kepada Warga Pangkalan
    Melalui Bhabinkamtibmas, Polres Karawang Sosialisasi LAPOR PAK KAPOLRES KARAWANG
    Anggota Polsek Batujaya Ngawangkong bersama Masyarakat Desa Batujaya di Pos kamling Presisi
    Patroli Dialogis Bhabinkamtibmas Polsek Lemahabang  Bersama Tokoh Masyarakat Imbaukan Cegah TPPO

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Polsek Telukjambe Timur Monitoring Lokasi TPS di Desa Sukaluyu
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024