Polsek Kotabaru Evakuasi Truk Kontainer yang Menabrak Pembatas Jalan di Jalur Pantura

    Polsek Kotabaru Evakuasi Truk Kontainer yang Menabrak Pembatas Jalan di Jalur Pantura

    KOTABARU KARAWANG Kecelakaan tunggal terjadi di Jalan Raya Pantura Kaliasin tepatnya di depan Pabrik Permen dimana sebuah truk trailer menabrak tiang di pembatas jalan di jalur Pantura tersebut pada Rabu dini hari tadi (12/06/2024) jam 03.00 Wib. 

    Kapolsek Kotabaru Iptu Suherlan, S.H. mengatakan, saat ini pihaknya masih melakukan evakuasi terhadap truk tersebut dengan menggunakan crane.

    "Tidak ada korban jiwa dalam kejadian kecelakaan tunggal tersebut, diduga sopir mengantuk dalam kejadian kecelakaan tersebut, akibat dari kecelakaan tersebut kepadatan arus lalain tidak dapat dihindarkan karena kontainer kendaraan tersebut menghalangi sebagian jalan." Ujar Kapolsek

    "Kami melakukan upaya contra flow guna mencegah terjadinya kemacetan lalu lintas yang semakin memanjang di jalur pantura kabupaten Karawang ini." Tambah Kapolsek.

    "Truk kontainer tersebut dapat di evakuasi ke tempat yang lebih aman pada sore hari dan arus lalu lintaspun perlahan lancar." Pungkas Kapolsek

    #polsekkotabaru

    #polreskarawang

    #iptusuherlan

    #akbpwirdhantohadicaksono

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Polisi Tirtajaya Ciptakan Keamanan di Minimarket...

    Artikel Berikutnya

    Personil Polsek Kotabaru Bersama Warga Bersihkan...

    Berita terkait

    Sampaikan pesan kamtibmas kepada petugas dan masyarakat. Patroli prekat di Objek vital di Wilayah Hukum Polsek Tempuran. 
    Menjaga Lingkungan Yang Bersih,  Bhabinkamtibmas Bersama Warga Laksanakan Kerja bakti
    Guna Ciptakan Cooling System. Personil Polsek Tempuran. Sambangi Masyarakat Binaannya melalui Patroli Dialogis Menjelang Pilkada Serentak 2024 . 
    Kapolsek Tempuran Sambangi Warga Masyarakat Kec. Tempuran Guna Ciptakan Cooling System Jelang Pilkada 2024. 
    Guna Brantas Habis dan hilangkan Jalur Peredaran Miras Oplosan, di wilayah hukum Polsek Tempuran. 
    Sampaikan pesan kamtibmas kepada petugas dan masyarakat. Patroli prekat di Objek vital di Wilayah Hukum Polsek Tempuran. 
    Polsek Pangkalan melalui Patroli Perbankan, Jaga Kondusifitas Objek Vital
    Guna Persempit gerak pelaku tindak kejahatan. Polisi laksanakan patroli presisi di wilayah hukum polsek tempuran
    Guna Ciptakan Cooling System. Personil Polsek Tempuran. Sambangi Masyarakat Binaannya melalui Patroli Dialogis Menjelang Pilkada Serentak 2024. 
    Jalin Kebersamaan, Bhabinkamtibmas Polsek Klari DDS Sambangi Warga Binaan
    Personel Polsek Lemahabang Sosialisasikan Layanan Call Center 110 Di SPBU
    Kegiatan Sosialisasi Bhabinkamtibmas, Edukasi TPPO Kepada Warga Pangkalan
    Melalui Bhabinkamtibmas, Polres Karawang Sosialisasi LAPOR PAK KAPOLRES KARAWANG
    Anggota Polsek Batujaya Ngawangkong bersama Masyarakat Desa Batujaya di Pos kamling Presisi
    Patroli Dialogis Bhabinkamtibmas Polsek Lemahabang  Bersama Tokoh Masyarakat Imbaukan Cegah TPPO

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolres Karawang Himbau Masyarakat Jaga Kamtibmas Pasca Penghitungan Suara Pilkada 2024
    Kapolri Serukan Pilkada 2024 Aman dan Damai, Jaga Persatuan Bangsa