Upaya Polisi di Pangkalan Tangkal Kejahatan Minimarket, melalui Giat Patrol Prekat

    Upaya Polisi di Pangkalan Tangkal Kejahatan Minimarket, melalui Giat Patrol Prekat

    Polres Karawang - Personel Samapta Polsek Pangkalan melaksanakan patroli prekat di minimarket Kampung Kaum Desa Jatilaksana, Kecamatan Pangkalan, Kabupaten Karawang, Jum'at (30/8/2024) dini hari.

    Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP Edwar Zulkarnain, SIK., SH., MH melalui Kapolsek Pangkalan AKP H. Asep Kosasih menyampaikan, pihaknya akan terus meningkatkan kewaspadaan saat melaksanakan tugas patroli maupun pengamanan, dengan tujuan memaksimalkan wilayah hukum yang aman kondusif.

    "Kami terus berupaya mengamankan wilayah hukum kami dari gangguan kamtibmas. Hal itu kami lakukan supaya situasi dan kondisi berlangsung aman kondusif, " tegas AKP H. Asep Kosasih.

    Karena itu, Kapolsek pangkalan mengarahkan anggotanya Aiptu Encuy Sukarya dan Brigadir Dede Saeful Anwar, untuk melaksanakan patroli prekat, guna mengantisipasi dari gangguan kamtibmas maupun aksi premanisme di minimarket.

    "Petugas melaksanakan patroli agar dapat mengontrol dan memastikan wilayah kami aman terkendali, " jelas Kapolsek Pangkalan Polres Karawang.

    "Petugas juga akan bertindak dengan tegas dan terukur apabila didapatkan hal-hal yang dianggap berpotensi mengganggu kamtibmas, " pungkasnya.

    polres karawang
    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Kring Serse Polsek Banyusari Datangi Toko...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Pangkalan Lakukan Patroli Perbankan,...

    Berita terkait

    Sampaikan pesan kamtibmas kepada petugas dan masyarakat. Patroli prekat di Objek vital di Wilayah Hukum Polsek Tempuran. 
    Giat Pengamanan Pelaksanaan Pilkada di Desa Tempuran, Aipda Lukman Nurhakim Bersama Anggota Koramil Rawamerta
    Personel Polsek Lemahabang Gelar Patroli Mantap Praja Jelang Pilkada Karawang 2024 Aman, Damai Dan Kondusif
    Kapolsek Tempuran Sambangi Warga Masyarakat Kec. Tempuran Guna Ciptakan Cooling System Jelang Pilkada 2024. 
    Guna Brantas Habis dan hilangkan Jalur Peredaran Miras Oplosan, di wilayah hukum Polsek Tempuran. 
    Sampaikan pesan kamtibmas kepada petugas dan masyarakat. Patroli prekat di Objek vital di Wilayah Hukum Polsek Tempuran. 
    Sambangi Masyarakat Binaannya melalui Patroli Dialogis Menjelang Pilkada Serentak 2024 . Guna Ciptakan Cooling System. Personil Polsek Tempuran. 
    Jalin Kebersamaan, Bhabinkamtibmas Polsek Klari DDS Sambangi Warga Binaan
    Menjaga Lingkungan Yang Bersih,  Bhabinkamtibmas Bersama Warga Laksanakan Kerja bakti
    Hancurkan Ruang Gerak Pelaku Kriminal. Personil Polsek Tempuran Polres Karawang Rutinkan Patroli Perbatasan wilayah hukumnya.
    Personel Polsek Lemahabang Sosialisasikan Layanan Call Center 110 Di SPBU
    Kegiatan Sosialisasi Bhabinkamtibmas, Edukasi TPPO Kepada Warga Pangkalan
    Melalui Bhabinkamtibmas, Polres Karawang Sosialisasi LAPOR PAK KAPOLRES KARAWANG
    Anggota Polsek Batujaya Ngawangkong bersama Masyarakat Desa Batujaya di Pos kamling Presisi
    Patroli Dialogis Bhabinkamtibmas Polsek Lemahabang  Bersama Tokoh Masyarakat Imbaukan Cegah TPPO

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Bhabinkamtibmas di Telukjambe Timur Cooling System, Ajak Tokoh Masyarakat Jaga Pilkada Damai
    Kapolsek Telukjambe Timur Dampingi Kapolres Karawang Terima Kunjungan Dir Lantas Polda Jabar Monitoring TPS 20